Minggu, 09 Februari 2014

Komputer DNA Nyontek dari Makhluk Hidup



Komputer DNA Nyontek dari Makhluk Hidup

Komputer DNA berawal dari ide Leonard M. Adleman, seorang ilmuwan komputer yang bekerja diuniversity of Southern California . Komputer dan DNA merupakan dua istilah di dunia biolog i dan genetika, sedangkan komputer popular untuk dunia informatika dan teknologi modern. Tahun 1994, pertama kalinya Adleman mempubtikasikan perhitungan dasar komputer DNA dalam jurnal ilmiah sains. Sejak itu, para ilmuwan melakukan penelitian untuk mengembangkan komputercanggih yang sistemnya meniru sel makhluk hidup. Keunggulan utama komputer DNA adalah enzim-enzim yang terlibat bekerja secara parallel. Oleh karena itu, komputer DNA dapat melakukan perhitungan yang jauh lebih cepat dibandingkan dengan computer biasa pada perhitungan jumlah data yang sangat banyak. Keunggulan lainnya, DNA mempunyai ukuran yang sangat kecil. Satu gram DNA yang sudah dikeringkan, ukurannya hanya sebesar butiran gula pasir tetapi mempunyai kapasitas menyimpan informasi sama dengan 1 triliun Compact Dlsk (CD). Selain ltu, biochip (chip biologis) yang terbuat sari DNA merupakan teknologi yang bersih dengan sumber daya yang sangat murah. Bulan Januari 2000, para ilmuwan di University of Wisconsln di L/ladison berhasil melekatkan DNA pada permukaan padat gelas dan emas. Hal ini berarti komputer DNA dapat dlbuat dalam bentuk chip padatan yang mirip dengan chip komputer konvensional. Tahun 2003, penemuan tersebut tercatat dalan Gumness Wold Records sebagai "Ihe Smallest Biological Computing Device" atau "Komputer Biologis Terkecil di Dunia". Hebatnya iagi, komputer supermini ini memiliki kecepatan 100.000 kali lebih cepat daripada komputer konvensional tercanggih saat ini.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar